Moment pernikahan merupakan moment yang akan dilewati oleh semua orang. Untuk membagi moment bahagianya banyak dari masyarakat memilih untuk mengurus segala sesuatunya sendiri. Mulai dari gau, make up, dekorasi hingga makanan. Demi untuk menghemat buget para calon pengantin mencari tempat alat alat sewa yang dibutuhkan, namun sering kali mereka merasa kesulitan untuk mendapatkan tempat persewaan alat catering dengan harga yang lebih murah. Hal ini lah yang sering di keluhkan oleh customer dari berkah catering.
Untuk menjawan permasalahan itu, kini telah hadir Berkah Sarana Pesta yang memberikan pelayanan untuk persewaan alat alat pesta, harga yang ditawarkan cukup terjangkau dan prosesnya sangat mudah. Berkah sarana pesta sendiri merupakan anak usaha dari Berkah catering yang sudah lama memiliki nama di dunia catering wilayah Jawa Timur khususnya catering di surabaya. Perlengkapan yang disewakan pun cukup beragam, mulai dari perlengkapan makan, dekorasi pesta, meja pesta, kursi pesta hingga sewa mobil angkut dan supir.
Jika anda merupakan pelaku usaha catering yang masih merintis usaha dan belum memiliki rekan untuk bekerja sama. Maka Berkah Sarana Pesta bisa menjadi rekan bisnis anda untuk menjalankan catering prasmanan atau catering pernikahan di Surabaya Sidoarjo . Alat- alat perlengkapan yang tersedia merupakan inventaris milik Berkah Catering sendiri. Kelebihan yang dapat anda dapatkan adalah harga yang cukup terjangkau, free ongkos kirim dengan pemesanan diatas 1 juta, belum lagi dekorasi yang cukup up to date.
Proses penyewaanpun cukup mudah, yaitu anda cukup menjaminkan KTP anda di kantor admin saat pengambilan barang sewa dan sewa alat hanya berlaku untuk 1 hari saja. Untuk melihat daftar harga alat persewaan anda bisa membuka aplikasi dari Berkah Catering di Play Store yang bisa anda download secara gratis, atau anda dapat menghubungi admin kantor Berkah Catering yang tersedia diwebsdite.
Cukup mudah dan terjangkau. Berkah Sarana Pesta siap untuk melengkapi pesta anda dan mensuppot bisnis catering anda dengan bahagia. Tunggu apalagi segera hubungi dan buat deal terbaik dengan kami. Untuk stok peralatan catering yang dibutuhkan harap konfirmasi terlebih dahulu dengan kami.